
Arti Hidup Yang Sebenarnya
Coba tanya diri anda masing – masing. Apa arti hidup menurut anda?
Hidup adalah …. .
Coba isi titik – titik yang tersedia setelah kata adalah. Pertanyaan
ini sederhana, namun saya yakin isinya pasti beragam. Bisa jadi hidup
adalah perjuangan, atau hidup adalah tantangan, atau hidup adalah
perjalanan, dll.
Jawaban dari pertanyaan tadi bisa jadi beragam, namun ada satu hal
yang perlu diperhatikan :...